Pembangunan MCK Pengungsi Pasca Gempa Bumi Malampah Tuntas Seratus Persen

    Pembangunan MCK Pengungsi Pasca Gempa Bumi Malampah Tuntas Seratus Persen

    Pasaman, - Progres Pembangunan MCK di Posko Pengungsi Aur Siparayo dan SD 20 Malampah untuk masyarakat Pengungsi telah rampung seratus persen (100%) hari ini.

    "Alhamdulilah tuntas secepatnya, untuk di penampungan agar kondisi pengungsi mendapatkan pelayanan yang layak, " kata Kapolres Pasaman AKBP DR. Fahmi Reza kepada indonesiasatu.co.id, Senin (07/03).

    Kapolres berharap agar masyarakat menjaga dan merawat MCK untuk kebersihan lingkungan.

    "Manfaatkanlah sebaik mungkin fasilitas yang ada, semoga kita diberi kesehatan dan dijauhi dari musibah, " harap Kapolres.

    PASAMAN SUMBAR
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Pencarian Dihentikan, Dinyatakan 14 Orang...

    Artikel Berikutnya

    Jembatan Ambruk Dihantam Banjir, Anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Gantikan KRI DPN-365, KRI SIM-367 Emban Mandat MTF XXVIII-P/UNIFIL
    Kontingen Defile TNI Turut Meriahkan India's Republic Day Parade Ke-76
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah

    Ikuti Kami