Tingkatkan Ekonomi Kreatif, Staf Ter Kodim 0305/Pasaman Dampingi Warga Binaan

    Tingkatkan Ekonomi Kreatif, Staf Ter Kodim 0305/Pasaman Dampingi Warga Binaan

    Pasaman, - Anggota Staf Ter Kodim 0305/Pasaman, Bati Bakti Serma Ramlan dan Serda Ramadhan Damanik melaksanakan Komsos ke tempat kerajinan rajutan/tenunan.

    Kedatangan Bati Bakti Staf Ter Kodim 0305/Pasaman guna memberikan motivasi dan pendampingan kepada warga binaan milik Khadijah (46) yang di Jorong Kampung Alai, Nagari Ganggo Mudik, Kecamatan Bonjol, Kabupaten Pasaman.

    "Kita berusaha untuk mempromosikan hasil rajutannya kepada masyarakat luas, " katanya.

    Ia juga mengajak, agar meningkatkan kegiatan UMKM kepada masyarakat luas diwilayah binaan.

    "Inilah sudah membantu program pemerintah dalam meningkatkan ekonomi kreatif, " jelasnya.

    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Lingkungan Bersih Warga Sehat, Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Amal Bakti Ke-76, Bupati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Ikuti Kami